Paroki Santo Yohanes Maria Vianey Halong
MENGEMBANGKAN POTENSI-POTENSI BAIK DALAM DIRI DEMI KEBAIKAN

HM Biasa XXXIII

(Ams. 31:10-13,19-20,30-311Tes. 5:1-6; Mat. 25:14-30)

Minggu, 19 November 2023

Read More
HIDUP KRISTIANI YANG OTENTIK

(Mal. 1:14b-2:2b,8-10; 1Tes. 2:7b-9,13; Mat. 23:1-12)

HM Biasa XXXI

Minggu, 5 November 2023

Read More
MEWARTAKAN TUHAN DENGAN ANEKA TUGAS DAN PELAYANAN

HM Biasa XXIX/Minggu Misi Ke-97

(Yes. 45:1,4-6; 1Tes. 1:1-5b; Mat. 22:15-21)

Minggu, 22 Oktober 2023 RD. Novly Masriat

Mgr. Soegijapranata pernah berkata, orang Katolik Indonesia harus menjadi 100% Katolik dan 100% Indonesia. Kata-kata ini menegaskan posisi orang Katolik Indonesia.

Read More
TUHAN MENAWARKAN KESELAMATAN KEPADA SEMUA ORANG

(Yes. 25:6-10a; Flp. 4:12-14,19-20; Mat. 22:1-14)

HM Biasa XXVIII

Minggu, 15 Oktober 2023

RD. Novly Masriat

Injil hari ini menceritakan perempuaan kerajaan surga bagaikan seorang raja yang menyelenggarakan perjamuan nikah bagi anaknya.

Read More
PERSEMBAHAN DIRILAH YANG MENGUDUSKAN

HM XXII/HM Kitab Suci Nasional

Minggu, 3 September 2023

RD. Novly Masriat

Bagian persembahan adalah salah satu bagian dalam tata ibadat gereja Katolik. Dalam liturgi ekaristi, ada bagian persiapan persembahan.

Read More
IMAN MENDAHULUI PENGERTIAN AKAN IDENTITAS YESUS

Hari Minggu Biasa XXI

(Yes. 22:19-23; Rm. 11:33-36; Mat. 16:13-20)

Minggu, 27 Agustus 2023

RD. Novly Masriat

Yesus mengajukan pertanyaan tentang identitas diri-Nya kepada para murid-Nya.

Read More
KESABARAN TUHAN, INTERVENSI TUHAN, DAN KEHADIRAN TUHAN

(Keb. 12:13,16-19; Rm. 8:26-27; Mat. 13:24-43)

HM Biasa XVI

Minggu, 23 Juli 2023

Injil hari ini menceritakan beberapa perumpamaan. Dari perumpamaan ini, terdapat beberapa hal yang patut direfleksikan.

1. Tuhan itu sabar.

            Dalam perumpamaan, Yesus menyebutkan bahwa, benih yang baik tumbuh berdampingan dengan ilalang. Ini adalah gambaran tentang kebaikan dan kejahatan yang senantiasa ada dalam kehidupan kita. Kita pun pasti menghadapi kejahatan dan kebaikan dalam hidup kita. Disebutkan bahwa, ilalang dicabut supaya tidak mengganggu gandum yang tumbuh. Tetapi pemilik kebun sengaja untuk membiarkan ilalang dan gandum tumbuh bersama-sama sampai waktu tuai tiba.

Read More
TANAH YANG SUBUR BAGI BENIH SABDA

Yes. 55:10-11; Rm. 8:18-23; Mat. 13:1-23 

HM Biasa XV

Minggu, 16 Juli 2023

RD. Novly Masriat

Yesaya menyebutkan, “demikianlah firman yang keluardari mulut-Ku: Ia tidak akan kembali kepada-Ku dengan sia-sia, tetapi akan melaksanakan apa yang Kukehendaki, dan akan berhasil dalam apa yang Kusuruhkan kepadanya” (55:11). Ini berarti firman Tuhan atau Sabda Tuhan memilikikekuatan yang menghidupkan karena keluar dari mulut Allah.Oleh sebab itu sabda Allah harus diimani. 

Read More
BERIMAN DAN BERBUAT BAIK

Kej. 12:1-4a; 2 Tim. 1:8b-10; Mat. 17:1-9

HM Prapaskah II

Minggu, 5 Maret 2023

RD. Novly Masriat

            Hidup orang beriman tertuju pada dua arah, yaitu kepada Tuhan, dan kepada sesama. Dua arah ini tidak bisa terlepas. Hidup sosial seorang beriman, perlu dibarengi dengan hidup rohani, atau sebaliknya, kehidupan rohani juga peru dibarengi dengan kehidupan sosial. Dua sisi ini bagaiakan sisi ini terikat satu dengan yang lain. Sepanjang masa prapaskah ini, dua hal ini mendapat perhatian penting. Sepanjang masa ini, masa puasa ini, gereja menganjurkan orang Kristiani untuk memiliki semangat pertobatan untuk menjalin kembali hubungan yang baik dengan Tuhan. Semangat pertobatan ini perlu disertai dengan sebuah tindakan konkret.

Read More
BERDOSA KARENA “KEBUTAAN IMAN”

HM Prapapaskah IV

1 Sam 16:1,6-7,10-13; Ef 5:8-14; Yoh 9:1-41

Minggu, 19 Maret 2023

RD. Novly Masriat

Dosa berarti suatu tindakan yang bertentantangan dengan kebaikan Tuhan dan melawan hukum Tuhan. Si pendosa yang bertentangan dengan kebaikan Tuhan adalah orang yang dengan pikiran, perasaan, keinginannya secara tahu, mau, dan mampu melawan kasih atau kebaikan Tuhan. Orang yang berbuat dosa sekaligus juga melawan hukum Tuhan. Konsekuensi dari dosa adalah terputusnya hubungan antara manusia dan Tuhan. Manusia menjadi jauh dengan Tuhan karena dosa. Dosa memilik dua dimensi, yaitu personal dan sosial.

Read More